Pt. Cahayainti Mitra Kreasindo
Pt. Cahayainti Mitra Kreasindo adalah sebuah perusahaan yang bergerak dibidang jasa
Percetakan, yang memfokuskan produk-produk kemasan/packaging.
Secara formal PT. Cahayainti Mitra Kreasindo (CMK) berdiri tahun 2018. Perusahaan ini
dirintis sejak tahun 2006.
Kami memulai usaha kecil yang bergerak dalam bidang jasa Percetakan, ATK dan potocopy.
Hingga sekarang berkembang menjadi unit usaha yang profesional dan kompeten dalam
bidang printing kemasan.
Dengan didukung infrastruktur yang mumpuni dan SDM berpengalaman, kami berkembang
dan terus berupaya meningkatkan kualitas & kepuasan pelanggan dengan harga dan kualitas
yang kompetitif.
Kami terus berupaya untuk mengembangkan jangkauan usaha dan layanan kami. Berbekal
pengalaman kerja dan didukung SDM yang juga berpengalaman, Kami mempunyai spirit
Membangun kerja sama yang saling menguntungkan dengan customer, partner, karyawan
dan masyarakat luas dengan dilandasi nilai-nilai profesionalisme & kepercayaan
VISI
Menjadi Perusahaan Percetakan Kemasan Terdepan dalam Mutu,
Pelayanan serta dapat memberikan kepuasan kepada pelanggan
dan terwujud kelangsungan usaha yang berkelanjutan sehingga
mampu menciptakan lapangan kerja seluas-luasnya
MISI
1. Menciptakan produk kemasan yang berkualitas
2. Memberikan pelayanan terbaik bagi klien dengan ketepatan waktu dan
harga yang kompetitif.
3. Meningkatkan terus kualitas SDM
4. Menciptakan sistem kerja yang professional dan proporsional yang
berfokus pada kepuasan pelanggan
Mengapa Memilih CETAKPACK
DESIGN & PROOF
Kami memastikan seluruh produksi dilakukan sesuai dengan keinginan Anda
CHAT WITH CONTEXT
Anda dapat bertanya langsung dengan tim kami perihal spesifikasi detail atau produksi
ONE STOP PLATFORM
Melakukan Order semua kebutuhan anda di satu tempat.
HARGA TERJANGKAU
Harga sangat Terjangkau dengan kualitas tinggi
CARA ORDER
Berikut adalah langkah-langkah untuk order kemasan di Cetakpack